Cara Membuat Kolom Diatas Kolom Posting

Author: UUF Hasibuan // Category:
Bagi Anda yang berminat untuk membuat kolom diatas kolom postingan ikuti langkah2 berikut ini:
1.    Silahkan login ke Blogger dengan ID anda.
2.    Klik Tata Letak
3.    Klik tab Edit HTML.
4.    Klik tulisan Download Template Selengkapnya.
5.    Silahkan Save dulu template tersebut, ini di maksudkan untuk mengurangi resiko apabila terjadi      kesalahan ketika melakukan editting pada template, Anda masih punya back up data untuk mengembalikannya seperti semula.
6.    Copas kode berikut diatas kode ]]></b:skin> 

.topcolumn{
width: 578px;
padding:10px 0px 10px 10px;
background:#fff;
margin:0px 0px 10px 0px;
text-align:left;
border:1px solid #C0C0C0;
}

.topcolumn .widget{
}
7.    Copas kode berikut persis dibawah kode <div id='main-wrapper'>

<b:section class='topcolumn' id='topcolumn' preferred='yes'/>

8.  Klik tombol Save Template

Selamat Mencoba!!!

0 Responses to "Cara Membuat Kolom Diatas Kolom Posting"

Posting Komentar

 
 
Send Email

Your Name
Your Email Address
Subject
Message
Image Verification
captcha
Please enter the text from the image:
[ Refresh Image ] [ What's This? ]

Powered byEMF Web Form